MAKAM BARAT KETIGO

Share: Facebook Twitter

Lokasi : Desa Prunggahan Wetan, Kec. Semanding 

+ 3 KM kearah selatan dari pusat kota

Makam Syekh Abdullah Bin Hasanuddin, yang dipercaya adalah Patih Gajah Mada sering disebut  Makam panjang atau   Mbah Panjang tak lain adalah Barat Ketigo  nama samaran Gajah Mada ketika mengemban mandat dari Prabu Hayam Wuruk untuk menjajal kesaktian Syekh Asy’ari atau Sunan Bejagung yang telah mengalahkan pasukan bergajah kiriman, yang disabdo menjadi batu atau watu gajah.

“Tugas Gajah Mada tak lain untuk menindaklanjuti kegagalan pasukan bergajah yang membujuk Pangeran Penghulu atau Pangeran Sudimoro agar berhenti ‘ngelmu’ agama ke Syekh Asy’ari dan segera kembali ke kerajaan,”

“Dalam beberapa kali adu kesaktian, Barat Ketigo dikalahkan dan akhirnya harus mengakui ketinggian ilmu Syekh Asy’ari. Akhirnya, ia memilih tinggal untuk berguru, sampai akhir hayatnya,” 

diolah dari berbagai sumber.

Komentar

comments powered by Disqus

Berita Terbaru

Berita Terpopuler